Nyadran adalah serangkaian upacara yang dilakukan oleh masyarakat Jawa, terutama Jawa Tengah. Nyadran berasal dari bahasa Sanskerta, sraddha yang artinya keyakinan. Nyadran adalah tradisi pembersihan makam oleh masyarakat Jawa, umumnya di pedesaan. Dalam bahasa Jawa, Nyadran berasal dari kata sadran yang artinya ruwah syakban. Nyadran / Srawrrrrn adalah suatu rangkaian budaya yang berupa pembersihan makam leluhur, tabur bunga, dan puncaknya berupa kenduri selamatan di makam leluhur.
Jika dilihat dari hadis Nabi SAW tersebut, ada tiga manfaat penting dari ziarah kubur. Pertama, ziarah kubur dapat melunakkan atau melembutkan hati seseorang. Kedua, ziarah kubur dapat menimbulkan kesedihan sampai orang itu meneteskan air mata. Ketiga, ziarah kubur dapat membuat orang ingat kepada kematian. Dengan mengingat kematian, mungkin orang akan selalu berbuat kebaikan selama hidup mereka.
Tri lestari
19 September 2022 15:42:24
Sukses dan jaya selalu kampung sri kencono...